Pengertian Definisi Akselerasi
Definisi akselerasi adalah percepatan atau perubahan kecepatan setiap
waktu, diberi simbol a. pada kenyataannya, kecepatan benda bergerak
tidak mungkin selalu tetap. Artinya kecepatan selalu berubah. Perubahan
kecepatan inilah yang disebut percepatan. Sedangkan,
Pengertian akselerator adalah alat pemercepat partikal subatomic agar
mempunyai energy yang sangat besar untuk menimbulkan transmutasi inti
yang dikehendaki. Alat pengukurnya disebut akselerometer yang bekerja
berdasarkan hukum kedua Newton (F = m . a) termasuk akselerator antara
lain siklotron, betatron, generator van de graff, dan sinkrotron.
.
0 komentar:
Posting Komentar